Login
 
Not a member? Register now!
Announcements
Like us on Facebook, follow us on Twitter! Check out our new tumblr page. :)
Manga News: Toriko has come to an end; but be sure to swing by and share your favourite moments from the series!
Manhwa & Manhua News: Check out the new Manhwa and Manhua shout-out (March 2016).
Event News: One Piece Awardshas concluded. Check the results Here!

Haikyuu!! 1

id
+ posted by aeyu as translation on Aug 15, 2011 08:54 | Go to Haikyuu!!

-> RTS Page for Haikyuu!! 1

Reserved for Manga:Code Scanlation

English Translator : myao
Proofreader : Michalv

[] = teks di dalam kotak atau papan, tetapi bukan yang di dalam balon
** = komentar penerjemah
// = balon baru atau sesi baru untuk balon

Halaman 01
[Bola voli (HAIKYUU) // 1. tim terdiri dari 6 orang (untuk formasi 6 orang). 2 masing-masing tim memukul bola melewati net di tengah. // 3. tim boleh menyentuh bola 3 kali sebelum menyerang tanpa menjatuhkan bola ke tanah]

[-Mengikat tali sepatu // kencang, lebih kencang]

[sehingga aku bisa berlari kemanapun, // melompat kemanapun, // dan]

Halaman02
[meraih bola // dengan tangan ini]

Halaman03
[Semakin ke atas, lebih jauh, lebih tinggi, lebih cepat!!!!]

[2011 // Awal April]

-: Kudengar, tim voli pria memulai latih tanding hari ini.
-: Wow-! Mereka bekerja keras meskipun ini masih liburan musim semi- // Siapa yang menjadi lawannya?

-: Itu dia yang ingin kuberitahukan padamu! // "Karasuno"!!
-: Karasuno?
-: Sekolah yang baru-baru ini memilih latih tanding dengan sekolah-sekolah di sekitarnya, dan mereka memenangkan semuanya!
-: 'Memilih'... kau tahu itu bukan pertarungan.

Halaman04
-: Sampai tahun lalu, mereka masih tim lemah yang tidak diketahui // sehingga jadi desas-desus.

-: Lihatlah // Akhir-akhir ini, sekolah lain juga menyaksikan pertandingan mereka

-: Wow-! Aku tidak tahu!

-: Oh
-: Beri salam!!! // Semangat!!!
-: Mereka di sini, mereka di sini!!

-: SMU Karasuno!
Tulisan di kaos: Tim Bola Voli SMU Karasuno

-: Mereka benar-benar 'Karasu'! Seragamnya hitam!
**Karasu berarti gagak
-: Mereka tidak punya banyak anggota. Bahkan tidak sampai 10...

Halaman05
-: Pria berambut buzz-cut itu benar-benar menyeramkan! Woa, dia melihat kemari.
-: Pria berkacamata yang di sana itu satu-satunya yang tinggi.
Tanaka: Gadis-gadis

-: Tapi yang paling terkenal di Karasuno adalah "Setter" mereka! // Dari SMP Kitagawa, runner-up tahun lalu di turnamen prefektur SMP,

-: Kageyama Tobio!!
-: Hah? Tapi upacara penerimaan masih belum dimulai, kan? // Dia sudah ikut klub!? Dia pasti hebat!
["Setter" melempar bola kepada spike dan menyusun serangan. Posisi menara pengontrol dalam tim.]

Kageyama: Ayo menangkan dalam satu set lagi hari ini!
[Kelas 1 SMU Karasuno, Setter, Kageyama Tobio]
[Kelas 2, Tengah, Tsukishima Kei]
Tanaka: Kenapa kau berlagak seperti pemimpin, anak baru!!
[Kelas 2, Sisi Kiri, Tanaka Ryunosuke]
Sawamura: Baiklah, baiklah. Berhenti bertengkar dan lakukan pemanasan!
[Kelas 3, Kapten dan Sisi Kanan, Sawamura Daichi]

Halaman06
-: Kesempatan!
-: Kiri, kiri!

-: Oh tidak... // apa-apaan perbedaan poin itu?

-: ...apa Karasuno selalu sekuat ini??
-: Tidak bisa mengikuti semua serangan mereka... // Omong-omong-

-: Si buzz-cut itu punya kekuatan lebih~! // ... dan jika kau menatapnya, kau akan kehilangan semangatmu... dia menyeramkan

-: "Si Kacamata" itu tenang namun menjengkelkan serta blocker yang cerdas, dan...

-: Kaptennya juga benar-benar siap... // Kalau orang itu pergi, pertahanan akan jadi lemah

-: Dan... // seperti yang diharapkan...

Halaman07
-: Kageyama...! // Dia memberikan lemparan yang akurat dari segala posisi... Seperti dia sudah menjadi menara pengontrol Karasuno...

-: -Tapi aku tidak benar-benar mau menjadi rekan timnya
-: Ya
Kageyama: Tanaka-san, itu kegagalan servis-mu yang ke-4 kalinya
Tanaka: Diamlah! // Aku tahu itu!!

-: Ah! // Kita kalah!

-: Tapi setter itu benar-benar hebat!

Hinata: -Ini

Hinata: SMU Karasuno...!

Halaman08
Hinata: Tim itu // Aku akan jadi seorang ace di sana...!
[Kelas 1, SMU Karasuno, Hinata Shouyou]

-: Siapa itu?
-: Tidak tahu.

[Beberapa hari kemudian]

[Prefektur SMU Karasuno]

[Aula Pertama]

Halaman09
Sawamura: Hanya 3 orang anak kelas 1 yang bergabung dengan klub, termasuk Kageyama...
Kageyama: Sedikit sekali!
Tanaka: Jangan terlalu blak-blakan mengatakannya!

Kageyama: Lalu aku harus bilang apa?
Tanaka: *menjengkelkan*
Sawamura: Kuharap seorang ace spiker tiba-tiba muncul seperti BOOM!

Hinata: CHEERS!

Hinata: Kelas 1-4!

Hinata: Hinata Shouyou!! // Aku di sini untuk menjadi ace di tim voli!!

Tanaka/Kageyama: ...Kau bilang apa?

Halaman10
Sawamura: ...Ah~um~ // Kau mau bergabung? Kau pernah bermain voli sebelumnya?
Hinata: Ya!!

Tsukishima: Oh bagus~! // Ace baru, ya?

Tsukishima: Dengan tinggi itu?
Hinata: Ahh!?

Hinata: Me-meskipun aku tidak besar...

Hinata: Aku bisa melompat!!

Tsukishima: Wow, mengagumkan!
Kageyama: kau

Kageyama: kalau kau memang sebagus itu // Pukullah satu dari lemparanku

Halaman11
Hinata: Orang ini... adalah satu-satunya yang tadi dipuji // "Kageyama"...!!
Sawamura: Hei jangan

Hinata: Baik!

Hinata: Akan kulakukan!

Sawamura: Ahh...

Tanaka: Hei! Tinggi netnya 240 cm! // apa kau akan baik-baik saja!?
Sawamura: *ah*

Sawamura: Mereka semua meremehkanku...!
[Dengan airmata]

*toss*

Hinata: Akan kubuat kalian tercengang, lihatlah!!

-: APA!?

Halaman12
[-dia terbang]

halaman13
Tanaka: Apa-apaan dengan bola-terbang yang indah itu sekarang!!
Tsukishima: Memalukan~
Sawamura: Tapi lompatannya sungguh hebat...!
Hinata: ...uh

Kageyama: Kau bilang // kau sudah berpengalaman, kan...?

Halaman14
Hinata: ... Memang!! // Spike juga, // Aku bisa menyentuhnya sekitar 3 dari 10 kali

[Menyentuh...nya...?]

Sawamura: O... // Omong-omong, seberapa kuat SMP-mu?

Hinata: Aku tidak pernah ikut pertandingan! // Kami hanya punya 3 orang, jadi kami hanya sebatas "perkumpulan"... //-karena itulah

Hinata: untuk bermain voli // Aku masuk ke SMU yang memiliki tim yang sesungguhnya!

Tsukishima: Hahaha
Tanaka: Dan kau bilang "Aku akan menjadi ace". Apa kau tidak takut? // Hmm?
Hinata: *uh*

Kageyama: -kalau kau bahkan tidak bisa melakukan dasarnya... // jangan katakan sesuatu seperti kau akan menjadi ace!

halaman15
Kageyama: meskipun kau bisa melompat dengan tinggi // orang sepertimu // masih sangat jauh untuk menjadi pemain pemula.

Kageyama: kami tidak butuh orang yang hanya bicara.

Sawamura: Ahh, hei jangan, jangan! // Jangan khawatir tentang itu, Hinata! Dia hanya terlalu nafsu dengan voli.
Hinata: ...sial...

Hinata: ...Pasti...Aku akan menjadi pemain pemula...lalu... // Akan kubuat kalian berkata "Tolong pukul lemparanku"..!

*berhenti*

Kageyama: Siapa yang akan mengatakan itu, bodoh.

Hinata: Ah... // Itu seharusnya hanya terlintas di kepalaku... // Apa aku mengatakannya?

Halaman16
Kageyama: kalau kau bahkan tidak bisa melakukan dasarnya, jangan katakan hal seperti kau akan menjadi ace!
Hinata: Sial... // Lihatlah... // Aku akan terus berlatih dan menjadi yang terbaik...!

Hinata: Baiklah, yang pertama... // ...hah? Terbuka... //

pg17
Hinata: Grr... dia yang pertama kemari!

["Siapa yang mengatakan itu, bodoh"]
Hinata: Dia menyebalkan! // Hanya karena dia sedikit lebih baik! // Yah, tidak hanya sedikit sih!

Hinata: Dan meskipun dia jago, dia masih sering berlatih! // Dasar serakah! Berikan aku sedikit kemampuanmu!!

Hinata: Hei, hei, hei! // Apa yang harus kau lakukan untuk menjadi hebat. // Hei

Hinata: Hei // hei

Hinata: Hei // *Arrgh*
Kageyama: Latihan!! // Sambil berpikir tentang sosokmu! // Berhati-hatilah!! // Lagi dan lagi!!!

Hinata: A- // Akan kulakukan!

Halaman18
Hinata: -Kageyama, kau // Kau dari SMP yang kuat, kan?


Hinata: Kenapa kau tidak masuk ke sekolah yang lebih kuat?

Kageyama: Karena jika kau ingin bermain melawan semua sekolah yang hebat // kau harus menjadi bagian dari tim yang tidak "hebat"

Hinata: !? // Lalu, kau masuk ke sekolah yang lemah untuk bisa melawan tim-tim yang kuat!?
Kageyama: Meskipun kau lemah, tidak ada alasan bagimu untuk tidak bisa menang melawan anak-anak SMU. // Yang terpenting ialah, bagaimana kau menarik keluar kekuatan pemainmu.

Kageyama: "Menggandakan" tenaga itu // adalah tugasku.
Hinata: Sial... // Kenapa dia mengatakan hal keren seperti itu...

Kageyama: Aku juga bertanya-tanya
Hinata: Apa!? // Apa yang kau pertanyakan tentangku!?

Kageyama: Kau "mungkin" sudah bermain sejak SMP // jadi kenapa kau terlalu buruk?

Halaman19
Kageyama: Kau membuang-buang kemampuan melompatmu. Meskipun kau bisa melompat setinggi itu.
Hinata: Tapi... // Tidak ada guru yang mengajariku... // dan kami tidak bisa ikut di pertandingan jadi siswa yang lain tidak terlalu serius menanggapinya...

Kageyama: Jangan beralasan!!!
Hinata: Kau yang bertanya!!

Hinata: ...tapi // kita masih... bersenang-senang
Kageyama: bersenang-senang...?

Kageyama: Dalam kompetisi...

Kageyama: untuk bisa bersenang-senang // kau harus jadi kuat

Kageyama: Dengan kemampuanmu yang sekarang // tidak mungkin kau bisa bersenang-senang selama pertandingan

Halaman20
Hinata: Sial...

Hinata: Aku bisa... // Aku bisa... melakukannya, lihat saja...!


-: Waktunya makan~ // Makan // makan~

-: Ah, Hinata bangun!
-: Bagaimana bisa dia bangun tepat saat jam makan siang?

-: Dan mau kemana kau!?
Hinata: Latihan
-: Untuk apa!?

["Dengan kemampuanmu yang sekarang tidak mungkin kau bisa bersenang-senang selama pertandingan"]
Hinata: Aku akan terus latihan dan latihan // dan bagaimanapun juga harus menjadi lebih kuat!!

Halaman21
Hinata: Hmm, tapi... // jika aku berlatih sendiri // Aku hanya akan mengulang masa-masa SMP-ku ...

Hinata: Nnnn~

Hinata: Baiklah!

-: Hah? Kageyama?

-: ...Kupikir dia tidak akan bangun sampai kelas siang dimulai

-: Tanaka? // Dia sedang dipanggil guru untuk membicarakan kelakuannya

Tsukishima: Latihan!? // Ini waktunya makan siang.

Sawamura: Oh // Baiklah// Akan kutunggu, akan kutunggu

Hinata: Kapten!

Halaman22
Hinata: Ah // Sial

Sawamura: Hahaha! Jangan terlalu terburu-buru. Kau akan jadi lebih baik, Hinata.
Hinata: Benarkah?
Sawamura: Ya. Kemampuan atletikmu cukup bagus untuk memulai // tapi di atas itu, kepribadianmu adalah senjatamu!

Hinata: Kerja keras dan // jujur

Sawamura: Kau sadar kau tidak bisa berlatih seperti yang kau lakukan di SMP // jadi kau datang mencari anggota yang lain, kan? Menghentikan makan siangmu. // Mampu untuk bekerja keras dan menjadi jujur // adalah bakat yang benar-benar berharga.

Hinata: Bagaimana dengan Kageyama!? Apa dia juga "jujur"!!?
Sawamura: Ah...

Sawamura: Benar, Dia tidak punya sesuatu yang kau sebut "kepribadian jujur"... // dia sangat peduli dengan kemenangan // jadi pikirannya mudah berubah

Halaman23
Sawamura: Dia selalu berpikir tentang menjadi lebih baik dan memenangkan pertandingan // Jadi kalau untuk itu, dia akan akan mendengarkan pendapat orang lain
Hinata: Jadi jika aku 'menang' akankah Kageyama memberikan lemparannya padaku!?
Sawamura: Uh-huh, itu benar! Jadi...

Sawamura: Bekerja keraslah, jadilah lebih baik dan jadilah pemain inti dalam tim bersama Kageyama
Hinata: Ya!

Tanaka: Oh! // Lompatan Hinata sangat tinggi hari ini

Tsukishima: Timingnya benar-benar buruk. Terlalu tegang.
Tanaka: Tenanglah dan perhatikan bolanya~

Hinata: Sial...
Kageyama: Tentu saja, kau tidak akan jadi lebih baik dengan mudah! Jangan menyerah semudah itu!!
Sawamura: Hei! Kalian, di sini~!

Halaman24
Sawamura: Aku sudah memutuskan lawan untuk latih tanding kita berikutnya.

Sawamura: Sekolah swasta, Akademi Hanagata
Kageyama: Oh!
Tanaka: Oh!?
Tsukishima: Ugh

Sawamura: Mereka pasti menjadi kandidat untuk memenangkan turnamen prefektur tahun ini. // ciri permainan mereka adalah 'data bola voli', mereka menganalisa kemampuan lawan sepenuhnya.

Sawamura: Kudengar, mereka bahkan punya analis resmi.
Tanaka: Ahh! // Itu orang-orang yang menonton pertandingan kita baru-baru ini.

Hinata: ...kau tidak mengatakan "menang dalam satu set" seperti biasa?

Kageyama: Mungkin... pola serangan kita sudah diketahui, jadi // ini akan menjadi pertarungan yang sulit.
Hinata: tapi...

Hinata: kau mengatakannya dengan senang hati...

Halaman25
Kageyama: Yah, bukan masalah bagimu karena kau tidak akan bermain.

Hinata: ...Aku...!

Hinata: ikut dalam tim supaya bisa bermain di pertandingan yang sesungguhnya!! // Bagaimanapun juga, aku akan bermain!!

Tanaka: Itu bukan sesuatu yang bisa kau putuskan!!
Hinata: Gahh!

[Hari]

[-latih tanding melawan Hanagata- // SMU Swasta Hanagata memasuki lapangan]

Halaman26
-: "Kageyama" Karasuno dari SMP Kitagawa, kan~

-: Ah~ mereka jadi juara kedua di turnamen prefektur SMP tahun lalu?
-: Walaupun begitu, dia masuk ke sekolah yang lemah
-: Apa, dia ingin menjadi bos di sekolah lemah?? // Selain Kageyama, mereka tidak berguna.
-: Seperti pria buzz-cut itu!
-: Ah! Orang dengan tampang bodoh itu~

Tanaka: Hei!?
-: Ugh

-: Ah // Um
Tanaka: -Jika kau tidak menghadapi Karasuno dengan serius...

pg27
["kami akan memakanmu hidup-hidup"]

[Gaaah!?]

Sawamura: -Kurasa kalian sudah tahu, tapi-

Sawamura: Kau tidak bisa membuat masalah dengan datang ke sekolah lain, yah?

Sawamura: Maaf tentang itu! // Hei, jangan lamban. Hinata, berhenti mengikuti mereka
-: Ah, tidak...

Halaman28
Tanaka: Si brengsek itu! Mengatakan hal-hal seperti itu!!
Hinata: Akan kusingkirkan mereka selama pertandingan!!!
Tanaka: Yah! Ah... hah?

Tsukishima: ...Apa kau tahu, kau harus bisa ikut bertanding lebih dulu untuk bisa menyingkirkan mereka?
Hinata: Ugh

Hinata: Sial...

-: Baiklah! // Kesempatan!

-: Ke depan // depan!
-: Seseorang tahan itu

Tanaka: Ahh // Sial, lagi...

Halaman29
-: Oh tidak! Kami menghentikanmu lagi. Aku lupa sudah berapa kali.
Tanaka: B-r-e-n-g-s-e-k!

Kageyama: Maaf. Gerakan kita sudah terbaca... // tingkat pertahanan mereka di luar dugaan kita
Sawamura: Hmm, kurasa ini berbeda dari level kita...?

-: Serangan Karasuno bergantung pada Kageyama! // Dan "Pembalasan Kageyama" kita sempurna....!

Sawamura: Hmmm... kita terjebak... // Apa yang harus kita lakukan...

Halaman30
Sawamura: Kurasa mengubah polanya...

Kageyama: Tolong jangan lakukan itu! // Jika kau membiarkanNYA masuk, akan semakin sulit!

Sawamura: ... Tapi ini hanya latih tanding, jadi kita harus mencoba semuanya! // Kau tahu seberapa besar potensi Hinata, kan? // Jika dia mendapat banyak pengalaman, dia akan menjadi aset besar

-: Pergantian pemain!

Sawamura: Hinata // Kau siap!?

[WOAA]
Hinata: ! // Ya!

[Sebuah pertandingan...!!]

Halaman31
[Pertandingan... // pertamaku!!]

Kageyama: Jangan grogi!! atau kau hanya akan menjadi beban.
Tanaka: Kurasa itu tidak mungkin

Sawamura: Fokuslah pada poin ini!!

[Ini... udara di lapangan selama pertandingan...!! // Tapi ini hanya latih tanding... // pertandingan resminya akan // ... lebih berat...!!]

Halaman32
Kageyama: ... tidak ada yang bisa dilakukan kecuali mencoba ...!

Kageyama: Bahkan jika itu secara kebetulan, lakukanlah!! // Hinata!

Tanaka: Lakukan!

Hinata: Aku bisa... // memukul!!

Halaman33
-: Hebat! // Pukulan gagal yang indah!
Hinata: Ugh...
Tsukishima: Kau terlalu buru-buru

Hinata: Masih... satu lagi // Selanjutnya, aku yakin...!! // se- // sekali lagi!!

Halaman34
-: !? // Kenapa kau di situ!?

Hinata: Ah!
Tanaka: Apa-!?

Sawamura: Jangan khawatir!

Tanaka: Ah! kepala Kageyama terkena aliran arus listrik pendek!!

Tanaka: Kau // Pemain payah!!!
Sawamura: Ahh, tidak, jangan // Maaf, time-out!


Halaman35
Kageyama: ..."motivasi" sendiri // tidak bisa meningkatkan teknik dan pengalaman!

Hinata: .....yah....

Kageyama: Apa?

Hinata: Aku // payah!! // Aku belum cukup berlatih!!

Halaman36
Hinata: Tapi! // Aku ingin memukul bolanya!! // Dan aku ingin bermain di pertandingan!! Dan aku ingin menang!!

Hinata: Jadi

Hinata: Sebagai pemain yang lebih baik, kau harus // membantuku!!

["Dia begitu peduli pada kemenangan, jadi pemikirannya mudah berubah."]

Tanaka: Apa yang dikatakan Hinata!?

Sawamura: -Jadi Itu

Sawamura: keputusan yang dibuat Hinata // untuk memenangkan pertandingan ini.

Halaman37

Kageyama: -Baiklah

Tsukishima: Apa maksdumu "baiklah"?
Kageyama: ...Hinata, // pergilah kemanapun tidak ada lawan yang menjaga // lompat yang cepat dan tinggi, lalu ayunkan sekuat yang kau bisa // Jangan khawatirkan bolanya.

Tanaka: !? // Bagaimana bisa dia memukul tanpa mempedulikan bolanya! // Dia hanya akan gagal lagi!
Kageyama: Tidak, Hinata tidak akan gagal

Kageyama: Aku akan // membuatnya mengenainya

Tanaka: Apa!?
Kageyama: -...Aku akan // membawakanmu // bolanya

Kageyama: Lompatlah sambil percaya padaku

Halaman38
Hinata: -Baik
Tanaka: Hei!? // Kau sungguh mengerti!?

Kageyama: Kemampuan Hinata... terpisah dari kemampuan melompatnya
[Dia tidak mengatakan "tidak mungkin" atau "aku tidak bisa"]

[setiap saat, kata-kata pertamanya adalah,]

Hinata: Akan kulakukan!

Tanaka: Hei, apa yang kau rencanakan? Kau baik-baik saja!?
Kageyama: Jika itu sebuah "keputusan untuk menang"

Kageyama: maka akan kulakukan


halaman39
Sawamura: Sepertinya Kageyama sudah berkonsentrasi penuh // menjadi lebih kuat...

[Mata yang tenang dan setia... // mengawasi penjuru lapangan-]

[Apa dia juga menyaksikannya...!? // Semua gerakan Hinata...!?]

Hinata: Dimana tidak ada lawan yang menjaga // cepat // tinggi

["Melompatlah dengan penuh kepercayaan"]

[bolanya]

Halaman40
[akan datang kemari!!!]

halaman41
Kageyama: -Bagus!

Tsukishima: Ugh
Sawamura: Benarkah...!

Hinata: Mengenai tanganku!!

Tanaka: !? // Apa!? Apa yang!?

Sawamura: Kageyama... // kurasa dia melempar bolanya tepat ketika tangan Hinata... // memadukan ayunannya tanpa selang waktu

Sawamura: Hmmm... Menakjubkan, atau agak.... menakutkan... // Dan juga

Halaman42
Sawamura: kemampuan melompat Hinata...! // Dia benar-benar melompat sangat tinggi // sehingga dia bisa lebih lama berada di udara!
Tsukishima: "Akan kuberikan lebih banyak bola" dan "jangan khawatirkan bolanya" // itu tidak akan berarti apa-apa bagi orang biasa. Menakutkan

-: Si nomor 7 benar-benar bisa memukul!? // Itu tidak ada di dalam data!?
Kageyama: Benar! Mereka meragukan diri mereka sendiri. // Sekarang-

Kageyama: Sekali lagi, Hinata!!

Kageyama: -hanya pura-pura...!

Hinata: Oh... // apa!?
Tanaka: Baiklah!

Halaman43
Tanaka: Tembakan bersih pertamaku hari ini...!
Hinata: Tapi kau bilang "Hinata"!?
Kageyama: Itu hanya pura-pura, bodoh!

-: Jaga!
-: Double sub // double sub!

-: Tiba-tiba saja, poin untuk Karasuno...!!

-: Sial! Sejak si nomor 7 mulai bergerak // jadi sulit menentukan lawan yang harus dijaga

Kageyama/Hinata: ...lebih dari yang kuharapkan...

Kageyama//Hinata: orang ini mengagumkan...!! // Dimanapun aku menginginkannya, dia...

Halaman44
[datang!!!]

Halaman45
Kageyama/Hinata: Ya!!!

-: Apa-apaan... lompatan itu benar-benar sangat cepat!
-: Kita kalah dari Karasuno...!

Tanaka: Lemparan Kageyama tidak kehilangan fokus~!
Sawamura: Kageyama sudah pasti mengagumkan, tapi...

Sawamura: Hinata // mengeluarkan kekuatan Kageyama juga, kurasa

Halaman46
-: Beri salam!!! // Terima kasih untuk pertandingannya!!!

Sawamura: ...hmm...

Tanaka: Ada yang salah?
Sawamura: ... bakat yang mengagumkan biasanya tersembunyi karena lingkungan
Tanaka: Maaf?

Sawamura: Aku hanya berpikir kalau Hinata bisa jadi pemain yang bagus saat ini kalau dia berada di lingkungan yang tepat // Tapi beruntung dia datang pada kita
Kageyama: Kau lebih baik tidak jadi sombong! // Ini tidak mengubah kenyataan tentang kurangnya kemampuan dasarmu!!
Hinata: Ugh...

Kageyama: Kau bilang kau "masih bersenang-senang selama SMP", kan?
Hinata: Ya
Kageyama: ... Jika kau benar-benar // ingin bersenang-senang

Kageyama: Jadilah // lebih baik, oke?

Halaman47
Hinata: A- // Akan kulakukan!!

[-Mengikat tali sepatu // kencang, lebih kencang]

[sehingga aku bisa berlari kemanapun, // melompat kemanapun, // meraih bola dengan tangan ini, // dan]

[tetap menjadi bagian dari // pertandingan di lapangan]

[-2 bulan hingga pertandingan resmi pertama]

Have you shown your appreciation today? Click the thanks button or write your appreciation below!

2 members and 1 guests have thanked aeyu for this release

Michalv, Gwilthyunman

Comments
Add your comment:

Login or register to comment

Benefits of Registration:
    * Interact with hundreds of thousands of other Manga Fans and artists.
    * Upload your own Artwork, Scanlations, Raws and Translations.
    * Enter our unique contests in order to win prizes!
    * Gain reputation and become famous as a translator/scanlator/cleaner!
No comments have been made yet!

About the author:

Alias: aeyu
Message: Pm | Email

Author contributions

Translations: 25
Forum posts: 4

Quick Browse Manga

Translations of this Chapter

Date Chapter Language Translator
Jul 23, 2011 1 en myao
Mar 6, 2012 1 en lynxian

Latest Site Releases

Date Manga Ch Lang Uploader
Apr 14 MH Yearbook 2019 Mangahe...
Feb 15 MH Yearbook 2018 Mangahe...
Mar 1 MH Yearbook 2013 Mangahe...
Jan 19 MH Yearbook 2012 Mangahe...
Nov 14 Houkago 1 Osso
Nov 14 Oragamura 1 Osso
Nov 14 Kenka 1 Osso
Nov 14 101Kg 1 Osso
Nov 14 Murder 1 Osso
Nov 14 Doubles 1 Osso

Latest Translations

Date Manga Ch Lang Translator
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 130 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 129 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 128 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 127 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 126 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 125 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 124 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 123 tr McMaster68
Dec 8, 2023 Hitoribocchi no... 122 tr McMaster68
Dec 3, 2023 D.Gray-Man 249 fr Erinyes